Pengemis Asli: Jika berjalan, lebih cenderung tidak memperhatikan
sekitarnya, mereka lebih cenderung melihat ketanah, hanya mengikuti naluri
hatinya kemana kakinya berjalan.
Pengemis Pekerja: Lebih cenderung memperhatikan sekitarnya, kepalanya menengok kanan kiri cuma ingin melihat target yg pas. Misal, agan baru turun dari mobil, dan kalian dengan pakaian serba mewah, si pengemis pekerja pasti akan menghampiri agan dengan terburu-buru karna agan dianggap target yg pas.
Pengemis Asli: Lebih bersyukur ama apa yg dia dapat. asal sehari dia bisa makan, dia ga akan meminta-minta lagi dihari ini. dan dia ga pernah menolak apapun yg agan beri, walaupun agan memberinya hanya 100rupiah, dia tetap menerimanya dan mengucapkan terima kasih. beda dengan Pengemis pekerja, jika agan memberi sedikitnya 100rupiah, tampangnya bakal berubah sinis dan ga akan mengucapkan terima kasih. Hari gini gituloh,, buat beli permen satu aja, ga cukup 100 rupiah.
Pengemis Pekerja: Pengemis Pekerja, ga pernah bisa bersyukur ama apa yg sudah diperoleh, walaupun perutnya sudah kenyang, dia akan tetap mengemis karna dia mempunyai target pendapatan perhari.
Pengemis Asli: Mereka tidak akan pernah kembali ke tempat yg sama. karna sebenarnya dia malu. malu karna meminta, malu karna mengemis, karna mereka masih mempunyai rasa malu.
Pengemis Pekerja: Pengemis Pekerja, selalu kembali ketempat yg sama. Misal rumah kalian didatangin pengemis pekerja, biasanya seminggu sekali pengemis itu mampir kerumah agan. karna bagi pengemis model ginian, kalau "MALU", ga akan dapat duit.
Pengemis Asli: Kebanyakan cacat fisik mereka memutuskan untuk menjadi pengemis karna memang tidak ada hal lagi yg sanggup mereka perbuat untuk mendapatkan uang.
Pengemis Pekerja: Badannya terlihat lebih sehat dan Segar. cuma model pakaiannya yg terlihat lusuh. apalagi jika pengemis ini berkerumun/berkelompok. lebih cenderung banyak bicara. Terlebih lagi jika sudah membawa Anak untuk dipaksa ikut mengemis.
Tambahan
Bagaimana jika pengemis ini menetap disuatu tempat?? misal duduk seharian didepan toko, warung makan, tempat2 ibadah??
Pengemis Pekerja: Lebih cenderung memperhatikan sekitarnya, kepalanya menengok kanan kiri cuma ingin melihat target yg pas. Misal, agan baru turun dari mobil, dan kalian dengan pakaian serba mewah, si pengemis pekerja pasti akan menghampiri agan dengan terburu-buru karna agan dianggap target yg pas.
Pengemis Asli: Lebih bersyukur ama apa yg dia dapat. asal sehari dia bisa makan, dia ga akan meminta-minta lagi dihari ini. dan dia ga pernah menolak apapun yg agan beri, walaupun agan memberinya hanya 100rupiah, dia tetap menerimanya dan mengucapkan terima kasih. beda dengan Pengemis pekerja, jika agan memberi sedikitnya 100rupiah, tampangnya bakal berubah sinis dan ga akan mengucapkan terima kasih. Hari gini gituloh,, buat beli permen satu aja, ga cukup 100 rupiah.
Pengemis Pekerja: Pengemis Pekerja, ga pernah bisa bersyukur ama apa yg sudah diperoleh, walaupun perutnya sudah kenyang, dia akan tetap mengemis karna dia mempunyai target pendapatan perhari.
Pengemis Asli: Mereka tidak akan pernah kembali ke tempat yg sama. karna sebenarnya dia malu. malu karna meminta, malu karna mengemis, karna mereka masih mempunyai rasa malu.
Pengemis Pekerja: Pengemis Pekerja, selalu kembali ketempat yg sama. Misal rumah kalian didatangin pengemis pekerja, biasanya seminggu sekali pengemis itu mampir kerumah agan. karna bagi pengemis model ginian, kalau "MALU", ga akan dapat duit.
Pengemis Asli: Kebanyakan cacat fisik mereka memutuskan untuk menjadi pengemis karna memang tidak ada hal lagi yg sanggup mereka perbuat untuk mendapatkan uang.
Pengemis Pekerja: Badannya terlihat lebih sehat dan Segar. cuma model pakaiannya yg terlihat lusuh. apalagi jika pengemis ini berkerumun/berkelompok. lebih cenderung banyak bicara. Terlebih lagi jika sudah membawa Anak untuk dipaksa ikut mengemis.
Tambahan
Bagaimana jika pengemis ini menetap disuatu tempat?? misal duduk seharian didepan toko, warung makan, tempat2 ibadah??
Kalo analisanya sih gini.
Pengemis Asli: Jarang berlama-lama ditempat itu, kalopun seharian penuh dia ditempat itu,,artinya mereka juga tuna wisma.
Pengemis Pekerja: Selalu datang tepat waktu, dan betah berlama-lama. kadang sampai membawa makanan sendiri. dan satu hal lagi, biasanya jika Pengemis pekerja membawa sebuah wadah (mangkok,kaleng untuk tempat uang). kebanyakan mereka cuma menyisakan beberapa uang receh dalam wadahnya (uang yg gede, dikantongin, agar terlihat belum ada yg memberi). beda dengan pengemis asli, mereka ga akan menyisihkan/mengantongi uang yg ada dalam wadahnya. dan mereka apa adanya.
Nah, yg jadi pertanyaan.. apakah kita mendapatkan Pahala jika kita memberi uang pada para Pengemis Pekerja tersebut??
jawabannya: tergantung niat keikhlasan kita jika kita memberi sesuatu pada seseorang (walaupun mereka kaya raya, walaupun uang yg kita beri ga berguna), asal kita Ikhlas memberi, Pahala lah imbalannya
sumber: http://www.kaskus.co.id/thread/54551658582b2ede6c8b4569/?ref=homelanding&med=hot_thread
Tidak ada komentar:
Posting Komentar